Connect with us

Hi, what are you looking for?

Bojonegoro.com
Kunjungan Gubernur Jatim di Bojonegoro, Gowes Bareng Bersama Bupati dan Warga.

Kabar

Kunjungan Gubernur Jatim di Bojonegoro, Gowes Bareng Bersama Bupati dan Warga.

BOJONEGORO– Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa didampingi Bupati Bojonegoro Anna Muawanah, kepala Bakorwil, Forpimda, dan sejumlah Kepala OPD dan Warga Bojonegoro gowes bareng dalam rangkaian kunjungan Gubernur Jawa timur ke Bojonegoro. Minggu , 20/09/20

Gubernur Khofifah Indah Parawansa dan rombongan tiba di Alun-alun Bojonegoro pukul 8.30 wib, saat menuju ke Gedung Bakorwil, Ibu gubernur didampingi ibu Bupati Bojonegoro menyempatkan mampir ke beberapa pedagang kaki lima yang berada di seputaran alun-alun guna membagikan masker dan membeli sejumlah makanan penjual kaki lima, nampak para pedagang sumringah saat menerima masker sejumlah uang dari ibu Guburnur Jawa timur.

Dalam kesempatan itu Ibu Gubernur memberi himbauan bagi warga untuk tetap mentaati protokol kesehatan dengan memakai masker dalam setiap kegiatan dan rajin cuci tangan guna memutus sebaran covid-19.

kunjungan gubernur jatim di bojonegoro gowes bareng bersama bupati dan warga 2

Gubernur Khofifah Indah Parawansa lakukan dialog dengan pedagang kaki lima dan sosialisasi penggunaan masker dengan membagikan masker secara gratis.

Gubernur Khofifah melakukan kunjungan dinas ke Bojonegoro guna melakoni beberapa kegiatan diantaranya adalah
dan pembagian masker untuk warga, dan menghadiri Hari Ulang Tahun Koperasi KAREB Bojonegoro sekaligus memberikan santunan bagi 444 anak yatim dan pembagian sembako secara simbolis.

Hingga Berita ini dimuat, rangkaian kegiatan kunjungan Gubernur Jawa timur masih berlangsung.

Bagikan :
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Artikel Lainnya

Seni dan Budaya

Bojonegoro.com – Kabupaten Bojonegoro tidak pernah kehabisan talenta talenta muda dalam bidang seni, khususnya seni musik, salah satunya adalah Chaiya Zada Al – Choir,...

Pendidikan

Bojonegoro.com – Sulikah Asmorowati S.Sos., MDevSt, PhD dari Departemen Administarsi Publik , Fakulats Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Universitas Airlangga bersama Dr. Violeta...

Kabar Desa

Bojonegoro.com – Puncak peringatan Hari Kemerdekaan ke 78 Republik Indonesia dan dalam menyambut Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke 346, Warga Dukuhan RT 24 dan...

Politik dan Pemerintahan

Bojonegoro.com – Puluhan Warga kelurahan Sumbang kecamatan/ Kabupaten Bojonegoro yang tergabung dalam Paguyuban Sekitar Rel Kereta Api Sumbang (Pasirkambang) mendatangi Gedung DPRD Bojonegoro guna...

Copyright © 2020 Tim Digital Bojonegoro.com - Redaksi - Kontak

X