Connect with us

Hi, what are you looking for?

Bojonegoro.com
IMG 20210910 WA0083

Kabar

Seribu Vaksin untuk Perguruan Tinggi Bojonegoro

Bojonegoro.com – Kapolres Bojonegoro AKBP E.G Pandia mengecek pelaksanaan vaksinasi serentak Perguruan Tinggi di Gedung Hall Suyitno Universitas Bojonegoro, Jumat (10/9/21).

“Hari ini kita melaksanakan vaksinasi serentak untuk Perguruan Tinggi,” terang Pandia.

Ia menambahkan, Vaksinasi dengan target seribu dosis tersebut bertujuan untuk menurunkan angka kesakitan dan kematian akibat Covid-19. Sehingga terbentuk Herd Immunity secara menyeluruh, serta menjaga produktifitas dan meminimalkan dampak sosial.

“Target kita 1000 dosis, ini untuk pencapaian Herd Immunity dan penurunan angkat kesakitan dan kematian akibat Covid-19”, imbuhnya.

IMG 20210910 WA0088

Kapolres Bojonegoro saat meninjau vaksinasi di Unigoro

Vaksinasi serentak untuk ‘Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh’ tersebut, juga dihadiri oleh Forkompimda (Forum Komunikasi Pimpinan Daerah) Kabupaten Bojonegoro serta para pejabat utama Polres Bojonegoro.

Bagikan :
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Artikel Lainnya

Wisata

Bojonegoro.com – Keinginan besar untuk mengenal Indonesia lebih dekat menguatkan tekad Syaiful A Rachman (SAR) melakukan perjalanan keliling Nusantara. Dengan menggunakan si Oyen, kendaraan...

Hukum

Bojonegoro.com – SURABAYA – Pelaksanaan Otonomi Desa setelah lahirnya UU Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa ternyata tidak sepenuhnya menguntungkan Desa. Di undang-undang tersebut...

Politik dan Pemerintahan

Bojonegoro.com – Kabupaten Bojonegoro resmi mulai dipimpin oleh Adriyanto, SE., MM., Ma., Ph.D, setelah dilantik sebagai Penjabat Bupati Bojonegoro, Minggu (24/9/2023). Pelantikan dan pengambilan...

Kabar

Bojonegoro.com – Masyarakat diminta untuk berhati-hati dengan nomor telepon ‘0852-8111-1235’ yang mengatasnamakan Penjabat Bupati Bojonegoro Adriyanto. Nomor telepon hoax tersebut juga memasang profil Pj....

X